Program Studi S2

Bidang kajian program studi S2:
Bidang kajian yang diberikan adalah kajian teori-teori komunikasi dalam perspektif  Lokal dan Barat.
Selain itu, menghasilkan lulusan pascasarjana yang profesional dalam bidang komunikasi, seperti:
1. Public relations
2. Marketing communication
3. Media dan komunikasi politik
4. Teori public relations
5. Manajemen stakeholder
6. Crisis management
7. Public relations ethics
8. Manajemen media dan metodologi

Konsentrasi minat program studi S2:
1. Teori komunikasi
2. Manajemen media
3. Komunikasi stratejik

Comments

Popular Posts

Instagram Grid